Minggu, 27 April 2014

Cara Membuat Widget "Pengikut / Follower" di Blog

Cara Membuat Widget "Pengikut / Follower" Pada Blog - Cara Membuat Widget "Pengikut / Follower" Pada Blog hampir sama dengan Cara Membuat Entri Populer Pada Blog dan Cara Membuat Arsip Blog Pada Blogspot, karena caranya sama. Hanya beda Widget saja. Namun supaya Tutorial blog pada blog Kumpulan Adsen Blogspotlengkap, AB akan memposting bagaimana Cara Membuat Widget "Pengikut / Follower" Pada Blog.
Cara Membuat Widget "Pengikut / Follower" Pada Blog:
1. Bukalah Akun Blog anda (tentunya akun blog sendiri bukan).
2. Pada Dasbor Blog, pilihlah Rancangan / Design
3. Pada tampilan template ada beberapa kotak, pilihlah Tambah Gadget / Add Widget.

4, Selanjutnya akan muncul sebuah kotak seperti gambar di bawah ini. Carilah Gadget / Widget : Pengikut 

5. Apabila sudah ketemu, Kliklah Gadget / Widget "Pengikut" tersebut. (Biasanya, bila ada tanda + (warna biru) gadget terbut belum ada dalam blog kita).


6.Langkah selanjutnya adalah Mengatur tampilan gadget daftar "Pengikut" anda, 




7. Setelah anda yakin, Klik Simpan. Selanjutnya Simpan Template blog anda. Lalu lihat hasilnya. Selesai.

Bagaimana kawan, gampangkan. Itulah Cara Membuat Widget "Pengikut / Follower" Pada Blog. Semoga bermanfaat. Salam Blogger. Kumpulan Adsen Blogspot.

Catatan Tambahan:
1. Judul Widget / gadget bisa anda ganti sesuka anda.
2. Apabila anda ingin menambahkan Widget / Gadget yang lain dalam hal ini bawaan Blogspot, lakukan saja langkah-langkah di atas.
Posted by Unknown On 19.41 No comments

0 komentar:

Posting Komentar

  • RSS
  • Delicious
  • Digg
  • Facebook
  • Twitter
  • Linkedin
  • Youtube

Blog Archive

    Blogger news

    Blogroll

    http://sport.detik.com/